Pada hari Senin, 11 November 2024, Pengawas Pembina MI AL Husna yaitu Erika Rahmawati, M. Pd berkesempatan melakukan monitoring dan diskusi dengan Kepala MI Al Husna dan Guru-guru. Beberapa hal yang dibahas diantaranya adalah:
1. 6 Dokumen di cetak
-. Kurikulum di tingkat pendidikan, termasuk dokumen Perencanaan Satuan Pendidikan
-. RKT Rencana kerja tahunan.
-. RKAM Rencana kegiatan dan anggaran sekolah
-. Kalender tahunan kegiatan pendidikan/kalender akademik.
-. Contoh Perencanaan Pembelajaran
-. Foto dan Video Lingkungan Belajar
2. Diskusi dengan Kepala Sekolah FORM
3. Rapor Pendidikan di bagikan kepada guru
4. Berbagi Praktik Baik Tema "Pembelajaran Gasing", bu Ade dan bu Kumala
5. Sumber belajar dari PMM rekomendasi Rapor Pendidikan di print untuk guru
6. Peraturan Anti Bulliying di Sekolah
7. Peraturan tentang Kesiapsiagaan menghadapi Gempa, Kebakaran atau Banjir
8. Program Kombel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.